malesmegawe.com: travel
News Update
Loading...
Showing posts with label travel. Show all posts
Showing posts with label travel. Show all posts

August 07, 2019

Pantai Parangtritis

pantai parangtritis

Siapa yang tidak tahu pantai Parangtritis ?


Males Megawe - Parangtritis adalah salah satu objek wisata di Yogyakarta yang tidak pernah sepi dari pengunjung.
Pantai yang memiliki banyak cerita mitos tentang ratu pantai selatan memiliki daya tarik tersendiri bagi wisatawan. Sampai dengan saat ini ritual kebudayaan masih rutin diadakan sebagai wisata budaya. Terlepas dari mitos yang ada parangtritis adalah salah satu wisata jogja yang mempesona.

Selain tentang mitosnya lokasinya yang tidak begitu jauh dari kota yogyakarta dengan hamparan pasir yang luas parangtritis menjadi primadona wisatawan.

Selain berenang jika ombak tenang kalian bisa menikmati kereta kuda dipinggir pantai atau bisa menyewa ATV untuk berkeliling dispanjang pantai.

Bagi penikmat senja, jika kalian beruntung senja di Parangtritis bisa dijadikan rekomendasi untuk kalian.

pantai parangtritis

pantai parangtritis

pantai parangtritis

pantai parangtritis

pantai parangtritis

MAP


August 04, 2019

Candi Borobudur

candi borobudur
Males Megawe - Borobudur adalah salah satu warisan peradaban hindu-budha di nusantara yang cukup megah, menurut bukti sejarah yang ditemukan candi borobudur dibangun pada abat ke-14 seiring melemahnya pengaruh kerajaan hindu budha di indonesia saat masuknya pengaruh Islam di nusantara. Sampai dengan saat ini belum ditemukan adanya bukti tertulis siapakah yang membangun candi tersebut dan digunakan untuk apa pada jamanya.

Dari para akhli arkeolog diperkirakan pembangunan candi borobudur menghabiskan waktu sekitar 75 sampai dengan 100 tahun. Bangunan ini masih menyimpan banyak misteri yang belum terungkap. Kemegahan bangunan tersebut membuat tanda tanya yang besar bagai mana keadaan peradapan saat itu.

Kita sebagai penduduk indonesia sudah sewajarnya untuk ikut membantu menjaga kelestarian. Melihat saat ini banyak relief dan artefak yang hilang akibat pencurian. Salah satu usaha untuk menjaga warisan budaya pada tahun 1991 borobudur masuk menjadi salah satu bangunan keajaiban dunia yang dilindungi oleh UNISCO.

Sampai dengan saat ini borobudur masih menjadi tujuan utama untuk wisata budaya. Banyak pengunjung dari dalam dan luar negri berbondong - bondong mengabadikan mahakarya nenenk moyang kita ini.

Berikut beberapa dokumentasi yang kami kumpulkan dari sosial media.

candi borobudur

candi borobudur

candi borobudur

candi borobudur

candi borobudur

candi borobudur

candi borobudur

Map


August 03, 2019

Queen of the South Resort Yogyakarta

Queen of the South Resort Yogyakarta
source : Instagram@pantai.jogja
Berbicara tentang wisata jogja memang tidak ada habisnya, selain disebut juga dengan kota pelajar jogja dikenal juga dengan surganya wisata alam, baik gunung dan pantai. Jejeran  pantai yang menawan memberikan pilihan untuk kita, sehingga tidak akan pernah kehabisan tempat untuk dikunjungi.

Mulai menggairahkannya bisnis wisata alam terutama pantai di kawasan Gunung Kidul membuat jalur lintas gunung kidul menjadi ramai, terutama pada saat musim libur study dan akhir tahun kalur lintas gunung kidul menjadi padat. Hal tersebut sudah ditangkap oleh pemerintah dengan adanya pelebaran jalan dan pembuatan jalur jalan baru untuk mengurai kepadatan saat musim libur tiba.

Namun sangat disayangkan hal tersebut tidak diimbangi dengan adanya penginapan yang memadai. Harusnya hal tersebut bisa dimanfaatkan sebagai bisnis baru semisal bisnis resort. 

Namun tidak jauh dari kota yogyakarta didaerah jejeran pantai di laut selatan dikawasan Parang tritis terdapat sebuah resort yang cukup bisa dijadikan rekomendasi. Resort tersebut adalah Queen of the Sounth Resort. Lokasinya tepat diatas tebing pantai Parang tritis sehingga resort ini menjadi salah satu pilihan untuk orang - orang menginap atau sekedar menikmati pantai Parang tritis dengan cara lain. 

Melihat dari domukentasi teman - teman di Sosial Media membuat kami ingin menikmati secara langsung keindahan yang ditawarkan disana. Bagi teman - teman yang kan melakukan acara pernikan atau pun bulan madu, ini adalah tempat yang tepat.

Berikut beberapa dokumentasi yang kami dapatkan dari sosial media.

Queen of the South Resort Yogyakarta
source : Instagram@3vasetiawati
Queen of the South Resort Yogyakarta
Source : Instagram@caionugroz
Queen of the South Resort Yogyakarta
source : Instagram@3vasetiawati
MAP

August 02, 2019

Gardu Pandang Pantai Surumanis Kebumen

Gardu Pandang Pantai Surumanis Kebumen
Wonderful Indonesia - Selain wisata Pantainya terdapat juga sebuah gardu padang untuk spot foto disana, walaupun sederhana cukup lumayan untuk menyambut Sunrise diatas pantai Surumanis Kebumen. Walau dingin menusuk kulit, tidak kami perdulikan demi keindahan dari sang pencipta.

Spot terbaik yang kami dapat disana sekitar pukul 05:00 - 06:00 Wib. Jadi bangun pagilah jika hendak menikmati moment tersebut.
Gardu Pandang Pantai Surumanis Kebumen

Gardu Pandang Pantai Surumanis Kebumen

Gardu Pandang Pantai Surumanis Kebumen

Gardu Pandang Pantai Surumanis Kebumen

Gardu Pandang Pantai Surumanis Kebumen
MAP

August 01, 2019

Wisata Pantai Surumanis Kebumen

pantai surumanis
Pantai Surumanis merupaka salah satu pantai yang belum banyak dikunjungi oleh wisatawan. Hal tersebut dikarenakan memang untuk akses ke pantai tersebut tidaklah mudah dikarenakan pantai tersebut berada dibalik perbukitan. Jadi jika kita hendak kesana siapkan kendaraan anda dan pastikan tidak mengalami kendala, karena medanya yang lumayan menantang. untuk jalan menuju pantai tersebut saat ini sudah mulai diperbaiki aspalnya, namun masih terdapat jalan yang berlubang. Jadi selalu berhati - hati saat berkendara menuju kesana.

Untuk mengakomodir kaum milenial yang haus akan tempat - tempat instagrammable untuk selfie banyak disediakan spot untuk berfoto - foto, jadi jangan takut kehabisan tempat untuk menghabiskan memari kamera atau handphone anda.

Disana juga tersedia beberapa tempat makan yang menyediakan kuliner untuk anda. Jadi tak perlu kawatir untuk pengisi perut anda. hehe

Agar kendaraan kalian aman terjaga, pengelola pantai juga sudah menyiapkan tempat parkir yang cukup luas untuk kendaraan anda.

Berikut beberapa spot tempat yang telah kami ambil.
pantai surumanis
Spot Foto
pantai surumanis
Spot Foto
pantai surumanis
Spot Foto
pantai surumanis
Spot Foto
pantai surumanis
Spot Foto
pantai surumanis
Spot Foto
pantai surumanis
Spot Foto
pantai surumanis
Tempat Parkir Kendaraan
pantai surumanis
Tempat Parkir Kendaraan
Wisata Pantai Surumanis Kebumen
MAP

July 30, 2019

Wisata Malam di Alun - Alun Kota Kebumen

alun - alun kebumen
Alun - alun Kebumen
Setiap berkunjung ke sebuah kota tidak lengkap rasanya jika tidak mengunjungi alun - alun kota. Dari sana kita bisa melihat sebagian kecil kehidupan di daerah tersebut. Pada kali ini kami berkesempatan untuk berkunjung ke alun - alun Kebumen. Berikut Sepengkal cerita dari hasil kunjungan kami kesana.

Pada waktu itu kami ke Kebumen pada malam minggu untuk berkunjung ke salah satu teman kami, sekalian untuk mencari tempat bersantai untuk berbincang - bincang. Kebetulan waktu itu malam minggu kami memutuskan untuk menuju alun - alun kota. Singkat cerita kami sampai di alun - alun kemudian kami mencoba untuk berkeliling untuk melihat apa saja yang ada di tempat tersebut. Kesan pertama kami adalah tempatnya bersih dan terawat, sepertinya pemerintah dan warga disana sudah sadar akan kewajiban untuk menjaga kebersihan lingkungan disana sehingga bagi para pendatang seperti kami ini bisa nyaman berkunjung disana.

Walaupun tidak begitu ramai, untuk fasilitas hiburan untuk masyarakat disana cukup menawarkan banyak pilihan terutama untuk anak - anak. Dari warung kopi, warung makan, mobil hias, dan arena bermain untuk anak - anak.

Berikut beberapa dokumentasi yang kami kumpulkan.

alun - alun kebumen
Beringin di tengah Alun-alun Kebumen
alun - alun kebumen
Alun-alun Kebumen
alun - alun kebumen
Spot Mewarnai Gambar
alun - alun kebumen
Spot Bermain Pasir
alun - alun kebumen
Spot Bermain Istana Balon
alun - alun kebumen
Spot Bermain Istana Balon
alun - alun kebumen
Spot Penyewaan Motor Listrik Untuk Anak
alun - alun kebumen
Spot Penyewaan Mobil Hias
alun - alun kebumen

MAP

July 29, 2019

Kebun Buah dan Hutan Pinus Mangunan Yogyakarta

kebun buah mangunan negri diatas awan

Males Megawe - Negeri di atas awan ternyata itu bukan hanya ada dicerita dongeng, namun kalian bisa menikmatinya salah satunya di area kebun buah Mangunan. Lokasinya yang mudah diakses membuat tempat ini dipenuhi pengunjung terutama di hari libur saptu dan minggu.

Kabar buruknya wisata jogja ini hanya untuk kalian bisa bangun pagi, karena waktu yang tepat untuk menikmati kumpulan awan tersebut dikisaran pukul 5:30 sampai dengan pukul 7:00 Wib, jadi jangan harap bisa menikmati wisata ini kalau kalian malas bangun pagi. Hehe

Tapi jangan kawatir masih ada yang bisa kalian nikmati jika kalian tidak bisa bangun pagi yaitu hutan pinus, dimana menyediakan spot yang instagramable. Tidak sedikit pasangan yang memanfaatkan tempat ini sebagai tempat prewedding. Berikut beberapa spot foto yang kami ambil dari beberapa sumber.

hutan pinus mangunan

hutan pinus mangunan

hutan pinus mangunan
MAP

 

July 20, 2019

Pantai Ngitun Gunung Kidul

Pantai Ngitun Gunung Kidul

Males Megawe - Gunung Kidul tak habisnya menarik perhatian dengan hamparan pantai yang begitu menyegarkan mata kita. Kali ini MMDC berkesempatan untuk mengunjungi pantai Ngitun.
Sepenggal perjalanan MMDC ke pantai Ngitun.

Pantai Ngitun yang lebih dikenal dengan pantai Ngetun menawarkan suana pantai yang natural belum banyak sentuhan tangan manusia. Perjalanan ke wisata jogja ini kurang lebih 2,5 Jam dari Jogja kearah Gunung kidul. Untuk masuk dikawasan tersebut perlu sedikit ekstra hati - hati karena medan jalan berbatu kurang lebih 5 - 10 menit harus kita lewati. Namun semuanya itu terbayar dengan panorama yang menawan hati.

Karena pantai ini belum banyak dikenal, pengunjung pantai ini tidak seramai pantai gunung kidul lainya. Cocok sekali untuk quality time bersama - sama teman dan keluar untuk camping disana. Jangan kawatir walau pantai baru disana terdapat warung yang menyajikan makanan sederhana dan sebuah Mushola untuk beribadah. Terdapat pula tempat parkir, sehingga kita tidak perlu kawatir dengan kendaraan yang kita bawa.

Berikut beberapa dokumentasi yang kami abadikan.

Pantai Ngitun Gunung Kidul

Pantai Ngitun Gunung Kidul

Pantai Ngitun Gunung Kidul

Pantai Ngitun Gunung Kidul

Pantai Ngitun Gunung Kidul



Map

Featured

[Featured][recentbylabel2]

Featured

[Featured][recentbylabel2]
Notification
This is just an example, you can fill it later with your own note.
Done